Olahraga

Dia Petinju Terbaik Kelas Berat Ringan

×

Dia Petinju Terbaik Kelas Berat Ringan

Sebarkan artikel ini



loading…

David Benavidez Menang Angka Atas David Morrell, Gvodzyk: Dia Petinju Terbaik Kelas Berat Ringan. Foto: Premier Boxing Champions

Oleksandr Gvozdyk percaya bahwa David Benavidez akan mengambil alih pertandingan saat menghadapi David Morrell pada hari Sabtu malam ini di T-Mobile Arena, Las Vegas, Amerika Serikat. Oleksandr Gvozdyk adalah orang terakhir yang menghadapi Benavidez, kalah angka mutlak dalam debutnya di kelas berat ringan “The Mexican Monster” pada bulan Juni lalu.

Oleksandr Gvozdyk memulai laga dengan lambat saat menghadapi Benavidez , kalah pada ronde-ronde pembuka, namun mampu bangkit di akhir laga. Namun, ia percaya bahwa laga Benavidez melawan Morrell akan berlangsung dengan cara yang berbeda.

“Saya memprediksi Benavidez akan menang angka, dalam sebuah pertarungan yang sulit,” kata Gvodzyk kepada BoxingScene.

“Saya pernah bertarung dengannya, saya tahu apa yang akan dia lakukan. Saya pikir Morrell akan meraih kesuksesan di beberapa ronde pertama dan kemudian Benavidez akan mulai mengambil alih. [Benavidez] melalui keputusan juri, keputusan mutlak,”analisis Gvodzyk.

Gvozdyk telah berbagi ring dengan para petinju terbaik di kelas 79,3 kg, memukul KO Adonis Stevenson untuk menjadi juara dunia sebelum kehilangan gelarnya dari Artur Beterbiev dalam sebuah unifikasi. Gvozdyk menilai Benavidez sebagai salah satu yang terbaik.

“Ia adalah petarung yang sangat bagus,” katanya. “Saya telah berada di dalam ring dengan banyak petarung, yang kuat dan berbeda. Saya tidak akan mengatakan bahwa saya terkesan dengan sesuatu karena saya pernah melakukan sparring dengannya, saya tahu apa yang akan terjadi. Namun saya dapat memastikan bahwa ia sangat bagus.

“100 persen [ia adalah yang terbaik dalam kelas berat ringan].”

(sto)



Source link

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

cara sesepuh atasi kekalahan game pg softcheat apk mahjong auto scatterjp paus mahjong wins 2kombinasi mahjong wayslist jam gachor mahjong ways 2 bulan januaripola scatter hitam mahjong waysraksasa provider profit terbaik 2025teknik andalan scatter hitam mahjong wins 3petir perkalian gates of olympusprofit to the max mahjong waysrahasia banjir wild koi gatejackpot instan mahjong winsperpaduan mahjong ways jackpot instanupdate pola scatter hitam mahjong waysstrategi pola jitu starlight princessmagnet scatter hitam mahjong ways 2slot gacorslot demokaisar89